2021
DOI: 10.31004/obsesi.v6i1.1170
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Peran Orang Tua dalam Pemanfaatan Teknologi Digital pada Anak Usia Dini

Abstract: Pandemi COVID-19 menghadirkan tantangan bagi pelaksanaan pembelajaran PAUD sehingga orang tua berperan penting dalam pemanfaatan teknologi digital. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh pemanfaatan teknologi digital terhadap peran orang tua pada anak usia dini. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei. Jumlah sampel sebanyak 277 responden (Orang tua). Penelitian ini dilaksanakan di Provinsi Banten, Indonesia. Angket digunakan untuk mengumpulkan data penelitian yang… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
3
1

Citation Types

0
8
0
24

Year Published

2021
2021
2024
2024

Publication Types

Select...
7

Relationship

0
7

Authors

Journals

citations
Cited by 30 publications
(32 citation statements)
references
References 30 publications
0
8
0
24
Order By: Relevance
“…Peran orang meningkatkan prestasi belajar siswa yaitu mengenal dan membantu kesulitan belajar, memberikan perhatian, menyediakan sarana atau alat untuk belajar, mengatur waktu belajar. Orang tua pada awalnya berperan dalam membimbing sikap serta keterampilan yang mendasar, seperti pendidikan agama untuk patuh terhadap aturan, dan untuk pembiasaan yang baik (Asmawati, 2021;Nurlaeni & Juniarti, 2017), namun perannya menjadi meluas yaitu sebagai pendamping pendidikan akademik. Pelaksanaan pendidikan merupakan tanggung jawab orang tua dan masyarakat sekitar, tidak hanya tanggung jawab lembaga pendidikan saja (Imelda & Tulak, 2021;Strouse et al, 2018).…”
Section: Hasilunclassified
“…Peran orang meningkatkan prestasi belajar siswa yaitu mengenal dan membantu kesulitan belajar, memberikan perhatian, menyediakan sarana atau alat untuk belajar, mengatur waktu belajar. Orang tua pada awalnya berperan dalam membimbing sikap serta keterampilan yang mendasar, seperti pendidikan agama untuk patuh terhadap aturan, dan untuk pembiasaan yang baik (Asmawati, 2021;Nurlaeni & Juniarti, 2017), namun perannya menjadi meluas yaitu sebagai pendamping pendidikan akademik. Pelaksanaan pendidikan merupakan tanggung jawab orang tua dan masyarakat sekitar, tidak hanya tanggung jawab lembaga pendidikan saja (Imelda & Tulak, 2021;Strouse et al, 2018).…”
Section: Hasilunclassified
“…Anak mengungkapkan bahwa untuk mengikuti pembelajaran daring, mereka harus mengeluarkan biaya cukup mahal untuk membeli kuota data internet. Menurut Fujiawati (Asmawati, 2021) pemanfaatan media teknologi dalam pembelajaran daring oleh guru PAUD diantaranya whatsapp, google meet, zoom, video call, media social, siaran televisi, dan buku tema sekolah. Dari sekian banyak aplikasi, whatsapp menjadi platform yang sering digunakan dan cukup membantu pelaksanaan pembelajaran anak di rumah.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Sistem pembelajaran melalui daring ini dibantu dengan beberapa aplikasi, seperti Google Classroom, Google Meet, Edmudo dan Zoom (Pratama & Mulyati, 2020). Dalam Ebi (Asmawati, 2021) pembelajaran daring di masa pandemic mengharuskan dua pihak (pendidik dan orang tua) untuk bekerja sama. Orang tua juga memiliki peran khusus dalam pelaksanaan kebijakan ini.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Tabor & P. Minch, 2013). Bahwa penggunaan teknologi digital sebagai media pembelajaran memiliki dampak yang lebih baik dan efektif dibandingkan yang lain (Adnan et al, 2017;Asmawati, 2021). Media pembelajaran merupakan salah satu alat yang mempengaruhi proses pembelajaran untuk meningkatkan minat belajar siswa, perlu didukung media pembelajaran yang menarik (Ntobuo et al, 2018;E.…”
Section: Pendahuluanunclassified