2017
DOI: 10.21067/mpej.v1i1.1633
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Pengembangan Modul IPA/Fisika Terpadu Berbasis Scaffolding pada Tema Gerak Untuk Siswa Kelas VIII SMP/MTs

Abstract: AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengembangkan Modul IPA Terpadu Berbasis Scaffolding pada Tema Gerak, mengetahui kualitas modul IPA Terpadu, dan mengetahui respon guru dan siswa terhadap modul IPA Terpadu. Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan (R&D) menurut Borg dan Gall y ang dimodifikasi oleh Sugiyono. Hasil penelitian modul IPA Terpadu untuk siswa yang dikembangkan menurut ahli materi dan ahli media memiliki kualitas persentase masing -masing 85% (sangat baik) dan 86,6% (sangat baik). S… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1
1
1

Citation Types

0
9
0
9

Year Published

2019
2019
2024
2024

Publication Types

Select...
8
2

Relationship

0
10

Authors

Journals

citations
Cited by 21 publications
(18 citation statements)
references
References 0 publications
0
9
0
9
Order By: Relevance
“…The symbols and symbols used must also be consistent so as not to confuse and confuse students. [28]. The graphic aspect is in accordance with [27] that worksheets must match the module size, cover design and module content design.…”
Section: Table 5 Expert Validation Resultsmentioning
confidence: 99%
“…The symbols and symbols used must also be consistent so as not to confuse and confuse students. [28]. The graphic aspect is in accordance with [27] that worksheets must match the module size, cover design and module content design.…”
Section: Table 5 Expert Validation Resultsmentioning
confidence: 99%
“…Seperti penelitian yang dilakukan oleh Budaeng et al, (2017) dengan pengembangan modul IPA Terpadu berbasis scaffolding pada tema gerak, LKPD IPA Terpadu tema energi dalam kehidupan (Gusti & Ratnawulan, 2021), pemberian artikel terpadu pada kegiatan praktikum kelas eksperimen (Pratiwi & Muslim, 2016), LKS IPA Terpadu (Gusti & Ratnawulan, 2020) serta bahan ajar yang dikomplementasikan dengan ayat-ayat Al-Quran tentang fenomena alam yang ada di sekitar (Ihwanudin et al, 2018). Berdasarkan kajian literasi dalam pengembangan bahan ajar IPA terpadu, tipe keterpaduan fragmented belum pernah dilakukan.…”
Section: Trend Penelitianunclassified
“…Kode QR yang telah dimodifikasi dapat digunakan dalam satu perangkat ataupun dua perangkat yang berbeda dengan cara menekan (klik) ataupun menyalin barcode QR yang tersedia. Hal ini sesuai dengan pendapat Budaeng et al (2017) yang menyatakan bahwa simbol dan lambang yang digunakan harus konsisten agar tidak membuat peserta didik bingung dan rancu.…”
Section: Gambar 1 Contoh Sajian Materi Pokokunclassified