2023
DOI: 10.26740/jp.v7n2.p126-130
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Melalui Media Pembelajaran Audio Visual

Abstract: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh media pembelajaran audio visual tehadap motivasi belajar siswa pada pelajaran Pendidikan Agama Islam. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan pendekatan true experiment. Populasi dalam Penelitian ini adalah siswa kelas V SD yang berjumlah 40 orang siswa. Teknik pengambilan sampel dengan cara total sampling, sehingga jumlah sampel dalam penelitian ini sebesar 40 orang siswa. Instrumen yang digunakan adalah skala model Likert dengan lima alternatif ja… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
2
1

Citation Types

0
0
0

Year Published

2024
2024
2024
2024

Publication Types

Select...
4

Relationship

0
4

Authors

Journals

citations
Cited by 4 publications
(4 citation statements)
references
References 24 publications
0
0
0
Order By: Relevance
“…Pendidikan memegang peranan penting dalam menyiapkan generasi mendatang untuk menghadapi tantangan masa depan (Afnita, Sari, Arafat, Putra, & Wandi, 2022). Proses pendidikan yang dirancang sesuai dengan sistem pendidikan yang telah direncanakan diharapkan mampu menyesuaikan diri dengan perubahan dalam kehidupan masyarakat, bangsa, dan negara (Wandi, Ananda, & Nurdin, 2018).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Pendidikan memegang peranan penting dalam menyiapkan generasi mendatang untuk menghadapi tantangan masa depan (Afnita, Sari, Arafat, Putra, & Wandi, 2022). Proses pendidikan yang dirancang sesuai dengan sistem pendidikan yang telah direncanakan diharapkan mampu menyesuaikan diri dengan perubahan dalam kehidupan masyarakat, bangsa, dan negara (Wandi, Ananda, & Nurdin, 2018).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Oleh karena itu dapat dikatakan bahwa umat Islam telah melakukan segala upaya tidak hanya untuk mempelajari isi dan pesannya, tetapi juga untuk menjaga keasliannya (Shunhaji, Siskandar, & Huda, 2023) Penghafal Al-Quran adalah seharusnya bisa menjaga hafalan Al-Qur'an di dada dan dikepalanya. Ada tiga macam dalam penghafalan Al-Qur'an, yaitu menghafal dan mengumpulkan Al-Quran di dada, menuliskannya pada lembaran atau mushaf , dan merekam bacaannya dalam bentuk audio (Jalil, 2018) Keberhasilan belajar siswa dapat ditentukan berdasarkan motivasi belajar, siswa yang mempunyai motivasi belajar tinggi biasanya mempunyai hasil belajar yang lebih tinggi, sedangkan siswa yang motivasi belajarnya kurang umumnya mempunyai hasil belajar yang lebih rendah (Afnita, Sari, Arafat, Putra, & Wandi, 2022). Salah satu factor meningkatnya prestasi belajar adalah tepatnya motivasi yang terdampak baik dari dalam diri maupun lingkungan (Almujab & Mukhlison, 2019).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Bimbingan dan penyuluhan adalah upaya bantuan yang dilakukan oleh seseorang yang profesional atau berilmu, dalam upaya menanggulangi dan memberikan pemahaman kepada yang belum berilmu, sehinga usaha untuk memberikan kesadaran kepada orang yang belum memiliki pemahaman akan termotivasi untuk mengindahkan serta merespon apa yang seharusnya dijalani (Abdul Jabbar, 2021) & (Afnita, Sari, Arafat, Putra, & Wandi, 2022). Kegiatan penyuluhan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian antar sesama, mengingat asas dalam bimbingan konseling memiliki asas dari manusia, oleh manusia dan untuk manusia.…”
Section: Hasil Dan Pembahasan Fenomena Bermain Layang-layang Berisiko...unclassified