2021
DOI: 10.35794/jmbi.v8i1.32638
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Manajemen Strategi Untuk Meningkatkan Penjualan Food and Beverage Di Era Pandemi Covid 19

Abstract: The purpose of this study was to determine the management strategy in the form of planning, implementation, coordination and evaluation in increasing benefit in food and beverage sector during the Covid 19 pandemic era. This research method is descriptive qualitative. The population is all businesses in the food and beverage sector in South Tangerang, and the sample used is purposive sampling, namely the PIRO restaurant. Data collection techniques with in-depth interviews with CEOs and Founders, Supervisors an… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
3
1
1

Citation Types

0
5
0
6

Year Published

2021
2021
2023
2023

Publication Types

Select...
8

Relationship

0
8

Authors

Journals

citations
Cited by 19 publications
(24 citation statements)
references
References 1 publication
(1 reference statement)
0
5
0
6
Order By: Relevance
“…Lebih spesifik untuk konteks bisnis di Indonesia, tidak banyak penelitian yang memberikan penjelasan tentang proses mendalam dari implementasi SPM semasa pandemi. Sebagian besar penelitian masih fokus pada implementasi strategi baru sebagai antisipasi perubahan lingkungan bisnis yang terdisrupsi (Ezizwita & Sukma, 2021;Septiningrum, 2021) atau aspek akuntansi keuangan dan pengelolaan biaya di era pandemi (Hertati & Safkaur, 2020;Safkaur, 2021). Kondisi ini memunculkan research gap atau peluang penelitian terkait dengan penjelasan mendalam tentang implementasi SPM di era pandemi COVD-19 di konteks bisnis Indonesia.…”
Section: Pendahuluanunclassified
See 1 more Smart Citation
“…Lebih spesifik untuk konteks bisnis di Indonesia, tidak banyak penelitian yang memberikan penjelasan tentang proses mendalam dari implementasi SPM semasa pandemi. Sebagian besar penelitian masih fokus pada implementasi strategi baru sebagai antisipasi perubahan lingkungan bisnis yang terdisrupsi (Ezizwita & Sukma, 2021;Septiningrum, 2021) atau aspek akuntansi keuangan dan pengelolaan biaya di era pandemi (Hertati & Safkaur, 2020;Safkaur, 2021). Kondisi ini memunculkan research gap atau peluang penelitian terkait dengan penjelasan mendalam tentang implementasi SPM di era pandemi COVD-19 di konteks bisnis Indonesia.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Penelitian-penelitian terkait SPM yang menyajikan bukti empiris dimasa pandemi COVID-19 dengan konteks bisnis di Indonesia masih terbatas. Beberapa penelitian mengambil fokus pada pengembangan strategi baru untuk mengantisipasi perubahan lingkungan bisnis semasa pandemi (Ezizwita & Sukma, 2021;Septiningrum, 2021). Fokus pembahasan yang lain terkait dengan pengaruh kondisi pandemi COVID-19 terhadap sistem informasi akuntansi dan struktur modal (Hertati & Safkaur, 2020), maupun pengelolaan biaya dalam rangka meningkatkan laba di era COVID-19 (Safkaur, 2021).…”
Section: Kajian Literatur Dan Pengembangan Hipotesisunclassified
“…Perumusan masalah dalam penelitian ini yaitu bagaimana strategi pengembangan yang tepat untuk Bintan Inti Executive Village berdasarkan metode analisis SWOT? Manajemen merupakan sebuah proses dalam penyusunan perencanaan, pengorganisiran, mobilisasi dan pengendalian demi tercapainya tujuan dengan optimalisasi seluruh sumber daya yang ada (Septiningrum, 2021). Di dalamnya ada seni yang terkandung (Atik & Ratminto, 2012).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Beberapa penelitian memusatkan pembahasan pada implementasi strategi baru di era pandemic COVID-19 sebagai antisipasi perubahan lingkungan bisnis (e.g. Ezizwita and Sukma, 2021;Septiningrum, 2021) ataupun membahas aspek pengelolaan biaya di era krisis ini (e.g. Hertati and Safkaur, 2020;Safkaur, 2021).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Kondisi yang tidak terprediksi dimasa krisis tidak hanya memerlukan pengelolaan sumber daya organisasi yang lebih ketat (Safkaur, 2021), optimalisasi sistem informasi akuntansi (Hertati and Safkaur, 2020) dan mereformulasi strategi (Ezizwita and Sukma, 2021;Septiningrum, 2021), namun penting pula untuk mengevaluasi ataupun merancang ulang SPM yang selama ini berjalan. Dalam mengevaluasi maupun merancang ulang SPM dalam disertai dengan uraian pekerjaan dan tanggung jawab tertulis yang menjadi dasar pelaksanaan tugas masing-masing karyawan.…”
Section: Tinjauan Literatur Dan Kerangka Teoritisunclassified