2017
DOI: 10.24198/jaki.v2i1.23389
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Embriogenesis, Perkembangan Larva dan Viabilitas Reproduksi Ikan Pelangi Iriatherina Werneri Meinken, 1974 pada Kondisi Laboratorium

Abstract: Ikan pelangi Iriatherina werneri diperdagangkan sebagai ikan hias, karena memiliki warna dan bentuk sirip yang indah terutama untuk individu jantan. Perkembangan budidaya ikan pelangi terkendala oleh kurangnya informasi biologi terkait perkembangan embrio (embriogenesis), perkembangan larva, viabilitas reproduksi dan sejarah kehidupannya. Tujuan dari penelitian untuk mengkaji embriogenesis, perkembangan larva dan viabilitas reproduksi pada ikan pelangi I. werneri sebagai informasi dasar untuk menunjang kegiata… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1
1
1

Citation Types

0
4
0
9

Year Published

2019
2019
2023
2023

Publication Types

Select...
8

Relationship

2
6

Authors

Journals

citations
Cited by 10 publications
(13 citation statements)
references
References 1 publication
0
4
0
9
Order By: Relevance
“…dan Moina sp. pada pukul 06.00, 12.00 dan pukul 17.00 WIB dengan metode pemberian pakan at satiation (Herjayanto et al, 2017).…”
Section: Adaptasi Ikan Dan Pemijahanunclassified
See 1 more Smart Citation
“…dan Moina sp. pada pukul 06.00, 12.00 dan pukul 17.00 WIB dengan metode pemberian pakan at satiation (Herjayanto et al, 2017).…”
Section: Adaptasi Ikan Dan Pemijahanunclassified
“…Fase organogenesis awal ditandai dengan adanya bakal tubuh di dalam telur. Fase organogenesis awal ditandai dengan kepala dan ekor telah dapat dibedakan dan rongga mata mulai terbentuk (Herjayanto et al, 2017). Perubahan bintik mata dapat dilihat dari perubahan warna (Mubarokah et al, 2014).…”
Section: Embriogenesisunclassified
“…Sebagian besar jenis ikan mempunyai waktu memijah sendiri-sendiri, seperti di daerah tropis ada yang memijah pada bulan purnama, dan ada pula memijah ketika terjadi air pasang ataupun surut. Faktor pemijahan lain adalah musim, pada daerah subtropis pemijahan biasanya terjadi oleh adanya faktor musim semi dan awal musim panas, ketika itu sumber makanan berlimpah dan tersedia waktu yang cukup bagi larva ikan untuk tumbuh lebih kuat sebelum datang musim dingin (Herjayanto et al, 2016).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…mengalami beberapa tahap perkembangan embrio (Gambar 3.A-D). Fase perkembangan embrio, yaitu pembelahan sel (cleavage), kemudian morula, blastula, gastrula dan organogenesis (Herjayanto et al 2017).…”
Section: Penetasan Telurunclassified
“…Gelembung renang berfungsi sebagai organ yang membantu pergerakan larva terutama berenang mencari makan (Herjayanto et al, 2017). Pada penelitian ini sintasan larva Oryzias sp.…”
unclassified