2022
DOI: 10.30872/jkin.v19i1.10207
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Digital marketing dalam pengembangan usaha mikro, kecil, dan menengah

Abstract: Digital marketing adalah kegiatan promosi dan pencarian pasar melalui media digital secara online dengan memanfaatkan berbagai sarana misalnya jejaring sosial. Dunia maya kini tak lagi hanya mampu menghubungkan orang dengan perangkat, namun juga orang dengan orang lain di seluruh penjuru dunia. Keberadaan UMKM diharapkan mampu memacu perekonomian di tengah perlambatan ekonomi yang terjadi saat ini. Pemanfaatan konsep pemasaran berbasis teknologi digital (digital marketing) memberikan harapan bagi UMKM untuk be… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
3
1
1

Citation Types

0
5
0
36

Year Published

2022
2022
2024
2024

Publication Types

Select...
8

Relationship

0
8

Authors

Journals

citations
Cited by 34 publications
(41 citation statements)
references
References 1 publication
0
5
0
36
Order By: Relevance
“…Digital marketing juga dapat menjadi nilai tambah produk, peningkatan saluran distribusi, dan juga peningkatan penjualan dengan melakukan digital marketing campaign dengan menggunakan saluran media digital seperti penelusuran, periklanan secara online, dan pemasaran afiliasi. (Chaffey & Smith, 2017) Sangat disadari bahwa sejak terjadinya Pandemi Covid 19, membuat saluran digital maupun kolaborasi menjadi sangat penting untuk peningkatan penjualan, khususnya pada bidang UMKM (Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Hal ini juga pernah dilakukan oleh beberapa UMKM di Indonesia dan salah satunya di Kota Makassar di saat kondisi pandemi covid-19, sektor UMKM terus berusaha tetap bertahan dengan melakukan berbagai cara baik itu peningkatan promosi maupun pemberian diskon pembelian (Utami et al, 2022). Perananan digital marketing sangat besar dan tidak hanya di masa pandemi saja, tetapi pasca pandemi pun, peranan digital marketing menjadi hal yang umum, bahkan meningkatkan daya saing dan memperluas pangsa pasar (Susanto et al, 2020) Pesatnya perkembangan teknologi, bahkan optimalisasi pemanfaatan digital marketing (Bangun & Purnama, 2022) maupun dalam bidang informasi telah memberikan peluang untuk berkreasi dan kebebasan berinovasi dalam bisnis pembuatan custom cake, karena ada banyak manfaat yang diperoleh dalam peningkatan penjualan, terlebih digital marketing bagi penjualan produk bidang UMKM (Syari Harahap et al, 2021).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Digital marketing juga dapat menjadi nilai tambah produk, peningkatan saluran distribusi, dan juga peningkatan penjualan dengan melakukan digital marketing campaign dengan menggunakan saluran media digital seperti penelusuran, periklanan secara online, dan pemasaran afiliasi. (Chaffey & Smith, 2017) Sangat disadari bahwa sejak terjadinya Pandemi Covid 19, membuat saluran digital maupun kolaborasi menjadi sangat penting untuk peningkatan penjualan, khususnya pada bidang UMKM (Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Hal ini juga pernah dilakukan oleh beberapa UMKM di Indonesia dan salah satunya di Kota Makassar di saat kondisi pandemi covid-19, sektor UMKM terus berusaha tetap bertahan dengan melakukan berbagai cara baik itu peningkatan promosi maupun pemberian diskon pembelian (Utami et al, 2022). Perananan digital marketing sangat besar dan tidak hanya di masa pandemi saja, tetapi pasca pandemi pun, peranan digital marketing menjadi hal yang umum, bahkan meningkatkan daya saing dan memperluas pangsa pasar (Susanto et al, 2020) Pesatnya perkembangan teknologi, bahkan optimalisasi pemanfaatan digital marketing (Bangun & Purnama, 2022) maupun dalam bidang informasi telah memberikan peluang untuk berkreasi dan kebebasan berinovasi dalam bisnis pembuatan custom cake, karena ada banyak manfaat yang diperoleh dalam peningkatan penjualan, terlebih digital marketing bagi penjualan produk bidang UMKM (Syari Harahap et al, 2021).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Pemasaran online (online marketing/e-marketing) adalah suatu bentuk usaha dari perusahaan yang bertujuan untuk memasarkan produk dan jasanya dan juga untuk membangun hubungan antara perusahaan dan pelanggan melalui internet (Dewi & Rahmat, 2022;Setiawati, 2017;Syukri & Sunrawali, 2022). Dengan kata lain, pemasaran online adalah proses dimana konsumen membeli produk atau jasa di internet.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…~ 162 ~ Pelaksanaan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat ini dilakukan dengan memberikan bekal materi kepada pelaku UMKM dalam memanfaatkan teknologi informasi sebagai media pemasaran dalam bentuk pelatihan (Syukri & Sunrawali, 2022). Sebagai pendukung untuk melakukan pemasaran online, pada pelatihan ini juga diberikan materi tentang pembuatan label serta teknik fotografi praktis.…”
Section: Metodeunclassified
“…Keberadaan UMKM diharapkan mampu mengembangkan perekonomian rumah tangga ditengah minimnya lapangan pekerjaan. Yuswohadi yang biasa disebut dengan penulis buku pemasaran mengatakan jika ingin tetap bertahan dalam perekonomian rumah tangga, pelaku UMKM harus mampu memanfaatkan kelebihan perkembangan teknologi digital (Syukri & Sunrawali, 2022). Dalam lingkup hubungan pemasaran, pemilihan jenis media merupakan faktor penentu tersampainya pesan promosi kepada konsumen.…”
Section: Pendahuluanunclassified