2019
DOI: 10.14710/transient.7.4.1032-1039
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Perencanaan Jaringan Metro Ethernet Kota Surabaya Tahun 2028 Dengan Metode Peramalan Trafik Rapp’s Dan Pengelompokan Trafik Dengan Metode Traffic Grooming

Abstract: AbstrakKebutuhan telekomunikasi meningkat pesat seiring dengan perkembangan teknologi dewasa ini. Tingginya permintaan akan penyediaan layanan telekomuniasi yang handal, penyedia layanan telekomunikasi dituntut untuk terus menyediakan infrastruktur layanan yang memadai bagi masyarakat. Metro Ethernet merupakan salah satu solusi yang dipilih dalam penyediaan layanan karena dapat dilakukan penambahan kapasitas dari waktu ke waktu. Disamping itu Kota Surabaya merupakan kota terbesar kedua di Indonesia setelah Kot… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1

Citation Types

0
0
0
2

Year Published

2021
2021
2021
2021

Publication Types

Select...
1

Relationship

0
1

Authors

Journals

citations
Cited by 1 publication
(2 citation statements)
references
References 0 publications
0
0
0
2
Order By: Relevance
“…Karena banyaknya pengguna, dibutuhkan penanganan dan mekanisme yang baik dalam melakukan manajemen bandwidth secara optimal sehingga akses layanan internet yang dihasilkan lebih optimal. Penggunaan jaringan UNDIPConnect akan meningkat dengan adanya peningkatan jumlah mahasiswa, dosen, dan karyawan tiap tahunnya maka hal ini akan mengakibatkan terjadinya kepadatan trafik dan berkurangnya performansi apabila tidak dilakukan peningkatan pada kapasitas jaringan yang ada Peramalan trafik jaringan UNDIPConnect di Fakultas Teknik Universitas Diponegoro pada penelitian ini menggunakan estimasi point to point.. Sebelumnya pada penelitian yang lalu [7][8] telah dilakukan peramalan dengan metode Rapp's namun objek penelitiannya adalah jaringan metro ethernet di Kota Surabaya dan Kota Bandung. Peramalan trafik juga telah dilakukan pada penelitian sebelumnya [9] namun peramalan tersebut menggunakan metode Kuirthof's double factor, sedangkan pada penelitian [10] peramalan dilakukan dengan metode ARIMA (Autoregrresive Integrated Moving Average), peramalan trafik juga telah dilakukan pada penelitian sebelumnya [11] namun metode yang digunakan adalah jaringan saraf tiruan propagasi balik untuk peramalan time series.…”
Section: Gambar 1 Skema Dasar Teletrafik[5]unclassified
See 1 more Smart Citation
“…Karena banyaknya pengguna, dibutuhkan penanganan dan mekanisme yang baik dalam melakukan manajemen bandwidth secara optimal sehingga akses layanan internet yang dihasilkan lebih optimal. Penggunaan jaringan UNDIPConnect akan meningkat dengan adanya peningkatan jumlah mahasiswa, dosen, dan karyawan tiap tahunnya maka hal ini akan mengakibatkan terjadinya kepadatan trafik dan berkurangnya performansi apabila tidak dilakukan peningkatan pada kapasitas jaringan yang ada Peramalan trafik jaringan UNDIPConnect di Fakultas Teknik Universitas Diponegoro pada penelitian ini menggunakan estimasi point to point.. Sebelumnya pada penelitian yang lalu [7][8] telah dilakukan peramalan dengan metode Rapp's namun objek penelitiannya adalah jaringan metro ethernet di Kota Surabaya dan Kota Bandung. Peramalan trafik juga telah dilakukan pada penelitian sebelumnya [9] namun peramalan tersebut menggunakan metode Kuirthof's double factor, sedangkan pada penelitian [10] peramalan dilakukan dengan metode ARIMA (Autoregrresive Integrated Moving Average), peramalan trafik juga telah dilakukan pada penelitian sebelumnya [11] namun metode yang digunakan adalah jaringan saraf tiruan propagasi balik untuk peramalan time series.…”
Section: Gambar 1 Skema Dasar Teletrafik[5]unclassified
“…Parameter utilisasi sering digunakan sebagai salah satu tolak ukur performansi suatu jaringan terhadap kualitas pelayanan. Secara umum pendimensian kapasitas jaringan dan utilisasi link dilakukan dalam beberapa langkah antara lain [7]…”
Section: Pendimensian Jaringanunclassified