2019
DOI: 10.23887/jisd.v3i3.19476
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Pengaruh Model Pembelajaran Group Investigation Berbasis Tri Hita Karana Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPA

Abstract: Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Group Investigation berbasis Tri Hita Karana terhadap kompetensi pengetahuan IPA siswa kelas IV SD Gugus Pattimura Denpasar Selatan tahun 2017/2018. Jenis penelitian ini merupakan eksperimen semu, dengan bentuk Non-ekuivalen control group design. Seluruh siswa kelas IV SD gugus Pattimura tahun pelajaran 2017/2018 sebanyak 309 siswa dijadikan populasi penelitian. Sampel ditentukan dengan teknik random sampling. Sampel penelitian ini adalah kelas… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
2
2
1

Citation Types

2
10
0
18

Year Published

2020
2020
2022
2022

Publication Types

Select...
8

Relationship

1
7

Authors

Journals

citations
Cited by 28 publications
(30 citation statements)
references
References 0 publications
2
10
0
18
Order By: Relevance
“…Permasalahan yang terjadi saat ini yaitu masih banyak guru yang belum mampu menerapkan model pembelajaran inovatif pada siswa (Anika & Fajar, 2020;Lestari, Putra, & Negara, 2018;Prabaningrum & Putra, 2019). Hal ini menyebabkan siswa merasa bosan dalam belajar sehingga berdampak pada hasil belajar siswa yang menurun (Bahari, Darsana, & Putra, 2018;Wahyuni, Slameto, & Setyaningtyas, 2018;Widiartini, Made Putra, & Manuaba, 2019). Permasalahan ini juga terjadi pada salah satu sekolah menengah kejuruan.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Permasalahan yang terjadi saat ini yaitu masih banyak guru yang belum mampu menerapkan model pembelajaran inovatif pada siswa (Anika & Fajar, 2020;Lestari, Putra, & Negara, 2018;Prabaningrum & Putra, 2019). Hal ini menyebabkan siswa merasa bosan dalam belajar sehingga berdampak pada hasil belajar siswa yang menurun (Bahari, Darsana, & Putra, 2018;Wahyuni, Slameto, & Setyaningtyas, 2018;Widiartini, Made Putra, & Manuaba, 2019). Permasalahan ini juga terjadi pada salah satu sekolah menengah kejuruan.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Perangkat pembelajaran yang dikembangkan nantinya akan dikemas dalam bentuk perangkat pembelajaran berbasis Tri Hita Karana karena pada era gobalisasi sekarang nilai-nilai kearifan lokal sangat penting untuk diajarkan kepada siswa agar nantinya siswa dapat mengimplementasikannya dalam kehidupannya supaya siswa nantinya tidak terjerumus kedalam pengaruh perkembangan era globalisasi yang tidak baik (Indrawan, Manuaba, & Sujana, 2017;Widiartini, Putra, & Manuaba, 2018;Widnyana et al, 2017). Tri Hita Karana berasal dari kata tri = tiga, hita = kebahagiaan/ kemakmuran/ kesejahteraan, dan karana = penyebab.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Salah satunya adalah dengan menerapkan model pembelajaran inovatif yang dapat memotivasi siswa dalam belajar. Penggunaan model-model pembelajaran juga merupakan hal yang sangat penting dalam upaya meningkatkan hasil belajar siswa (Juniati & Widiana., 2017;Widiartini, Putra, & Manuaba, 2018). Model sangat berkaitan dengan teori.…”
Section: Journal Of Education Actionunclassified