2016
DOI: 10.24071/jpsc.2016.130105
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Kajian Faktor Demografi Terhadap Kepuasan Pasien Jaminan Kesehatan Nasional Pada Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama

Abstract: The National Health Insurance (JKN), an Indonesian health care system, has been organized by BPJS Kesehatan using health care assurance mechanism. JKN system gave its service in collaboration with the existing health facilities throughout Indonesia. Primary health facilities named Puskesmas and Klinik Pratama, were playing role as the gate keeper of JKN system in order to provide basic health services optimally. The JKN participants' satisfaction could be used as the indicator for measuring the success rate of… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1
1
1

Citation Types

1
0
0
6

Year Published

2017
2017
2021
2021

Publication Types

Select...
6

Relationship

1
5

Authors

Journals

citations
Cited by 7 publications
(7 citation statements)
references
References 0 publications
1
0
0
6
Order By: Relevance
“…Sistem JKN diselenggarakan oleh Badan Penyelenggara Jaminan Sosial BPJS) Kesehatan, dimana dalam memberikan pelayanannya BPJS Kesehatan bekerjasama dengan fasilitas yang ada di seluruh Indonesia 2 . Pada sistem JKN dikembangkan konsep pelayanan berjenjang dengan fasilitas kesehatan Tingkat Pertama meliputi Puskesmas, Klinik Pratama atau yang setara, praktek dokter, Dokter gigi, dan rumah sakit kelas D atau yang setara sebagai gatekeeper yang merupakan sistem pelayanan kesehatan dimana fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama yang berperan sebagai pemberi pelayanan kesehatan medik dan standar kompetensinya 3 Kepuasan pasien merupakan suatu hal yang abstrak dan hasilnya sangat bervariasi karena pada dasarnya sangat tergantung kepada masing-masing persepsi individu. Kepuasan pasien dipengaruhi oleh beberapa faktor seperti Kepesertaan pasien yang terdaftar dalam anggota BPJS, Pelayanan yang didapatkan serta Biaya yang harus dikeluarkan oleh pasien pada Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Sistem JKN diselenggarakan oleh Badan Penyelenggara Jaminan Sosial BPJS) Kesehatan, dimana dalam memberikan pelayanannya BPJS Kesehatan bekerjasama dengan fasilitas yang ada di seluruh Indonesia 2 . Pada sistem JKN dikembangkan konsep pelayanan berjenjang dengan fasilitas kesehatan Tingkat Pertama meliputi Puskesmas, Klinik Pratama atau yang setara, praktek dokter, Dokter gigi, dan rumah sakit kelas D atau yang setara sebagai gatekeeper yang merupakan sistem pelayanan kesehatan dimana fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama yang berperan sebagai pemberi pelayanan kesehatan medik dan standar kompetensinya 3 Kepuasan pasien merupakan suatu hal yang abstrak dan hasilnya sangat bervariasi karena pada dasarnya sangat tergantung kepada masing-masing persepsi individu. Kepuasan pasien dipengaruhi oleh beberapa faktor seperti Kepesertaan pasien yang terdaftar dalam anggota BPJS, Pelayanan yang didapatkan serta Biaya yang harus dikeluarkan oleh pasien pada Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Keluhan dan pernyataan tidak puas banyak muncul dari pekerja penerima upah dan yang iurannya dibayar secara mandiri karena beberapa prosedur kepesertaan yang dirasa rumit dan kurangnya sosialisasi mengenai sistem JKN yang sedang berjalan. Selain itu karena merasa telah memenuhi kewajibannya dengan membayar iuran setiap bulan maka harapan terhadap pelayanan kesehatan yang lebih baik menjadi lebih tinggi (Christasani, 2016).…”
Section: Latar Belakangunclassified
“…Hasil uji statistik diperoleh distribusi frekuensi responden berdasarkan variabel-variabel sebagai berikut. Hasil penelitian ini didukung oleh penelitian dengan hasil ada hubungan yang signifikan antara pendapatan dengan kepuasan pasien [6]. Penelitian lain yang mendukung adalah penelitian yang menunjukkan bahwa pendapatan mempengaruhi persepsi pasien terhadap kualitas pelayanan [7].…”
Section: Hasil Analisis Univariatunclassified