2019
DOI: 10.31004/obsesi.v3i2.224
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Implementasi Metode Bercerita dan Harga Diri dalam Meningkatkan Kemampuan Berbicara Anak Usia Dini

Abstract: Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui  peranan metode bercerita dengan media boneka tangan serta big book dan harga diri dalam meningkatan kemampuan berbicara anak usia 7-8 tahun (siswa kelas I SD) di Kecamatan Sawah Besar. Penelitian ini dilakukan karena banyak anak kelas 1 SD yang memiliki kemampuan berbicara yang rendah. Penelitian dilaksanakan di SD Budi Mulia dan SD At-Taqwa. Metode yang digunakan adalah metode eksperimen, dengan design penelitian treatment by level 2 x 2. Jumlah sampel dalam penel… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
2
1
1
1

Citation Types

1
8
0
20

Year Published

2019
2019
2024
2024

Publication Types

Select...
9

Relationship

0
9

Authors

Journals

citations
Cited by 45 publications
(43 citation statements)
references
References 4 publications
(6 reference statements)
1
8
0
20
Order By: Relevance
“…Hal ini dapat dilihat dari perhatian anak ketika belajar membaca dini, anak yang memiliki motivasi membaca yang tinggi akan memperhatikan guru ketika memberikan contoh bacaan yang benar sehingga siswa akan dapat memiliki keterampilan membaca yang baik. Faktor-faktor lain yang mempengaruhi kemampuan membaca permulaan anak usia 5-6 6 tahun (Anggraeni, Hartati, & Nurani, 2019;Ramdhani, Yuliastri, Sari, & Hasriah, 2019) terkait dengan bahan bacaan, bahan serta kegiatan membaca yang digunakan dalam meningkatkan literasi berbahasa membaca permulaan anak usia 5-6 tahun juga sangat berpengaruh terhadap keterampilan membaca yang dipelajari serta metode yang digunakan dalam membaca. Bahan bacaan mempengaruhi pembaca untuk memiliki minat dalam membaca dan kemampuan untuk memahami isi bacaan.…”
Section: %unclassified
“…Hal ini dapat dilihat dari perhatian anak ketika belajar membaca dini, anak yang memiliki motivasi membaca yang tinggi akan memperhatikan guru ketika memberikan contoh bacaan yang benar sehingga siswa akan dapat memiliki keterampilan membaca yang baik. Faktor-faktor lain yang mempengaruhi kemampuan membaca permulaan anak usia 5-6 6 tahun (Anggraeni, Hartati, & Nurani, 2019;Ramdhani, Yuliastri, Sari, & Hasriah, 2019) terkait dengan bahan bacaan, bahan serta kegiatan membaca yang digunakan dalam meningkatkan literasi berbahasa membaca permulaan anak usia 5-6 tahun juga sangat berpengaruh terhadap keterampilan membaca yang dipelajari serta metode yang digunakan dalam membaca. Bahan bacaan mempengaruhi pembaca untuk memiliki minat dalam membaca dan kemampuan untuk memahami isi bacaan.…”
Section: %unclassified
“…Hal ini merupakan dua hal yang bertolak belakang mengingat, mengingat pentingnya manfaat bercerita bagi kemampuan bahasa anak. Sedangkan Anggraeni et al (2019) mendapati metode bercerita menggunakan media boneka tangan dan big book memiliki peranan untuk meningkatkan kemampuan berbicara pada anak usia 7-8 tahun.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Secara intelektual, perkembangan anak berbeda-beda, baik intelegensi, bakat, minat, kreativitas, kematangan emosi, kepribadian, kemandirian jasmani dan sosialnya (Astuti and Aziz, 2019). Setiap anak diciptakan Tuhan sebagai individu yang unik karena setiap anak memiliki pola perkembangan yang berbeda satu dengan yang lain (Anggraeni, Hartati and Nurani, 2019). Anak usia dini merupakan individu yang membutuhkan perhatian dalam tumbuhkembangnya.…”
Section: Metodologiunclassified