2019
DOI: 10.29244/jitkt.v11i3.23375
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Asosiasi Antara Tutupan Komunitas Karang Dengan Komunitas Ikan Terumbu Karang Di Pesisir Timur Pulau Biak, Kabupaten Biak Numfor

Abstract: Ekosistem terumbu karang memiliki banyak manfaat termasuk melindungi pantai dari gelombang dan arus yang kuat serta penting dalam menjaga sistem ekologi di perairan yaitu sebagai habitat, tempat pemijahan, tempat berteduh dan sumber makanan untuk biota laut seperti ascidian, spons, echinodermata, moluska, dan ikan. Keanekaragaman ikan karang di pesisir timur Pulau Biak adalah salah satu sumberdaya penting yang dimanfaatkan sebagai sumber pendapatan atau sumber makanan oleh penduduk yang mencari nafkah sebagai … Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
2
2
1

Citation Types

0
2
0
4

Year Published

2020
2020
2024
2024

Publication Types

Select...
7

Relationship

0
7

Authors

Journals

citations
Cited by 7 publications
(7 citation statements)
references
References 3 publications
0
2
0
4
Order By: Relevance
“…Terumbu karang merupakan salah satu ekosistem paling produktif di bumi dengan fungsi ekologis yang besar (Souter and Linden, 2000), sebagai tempat berkembangbiak, pengasuhan, dan tempat mencari makan bagi biota perairan (Rizal et al, 2018). Keberadaan ekosistem terumbu karang berfungsi sebagai pelindung fisik daerah pantai dari ombak dan arus yang kuat (Rumkorem et al, 2019). Selain itu, dari sektor ekonomi ekosistem ini berpotensi dalam pengembangan wisata bahari (Wahyudin et al, 2011;Suryono et al, 2018), yang dapat memberikan keuntungan bagi pendapatan masyarakat pesisir maupun pemerintah jika dikelola dengan baik.…”
Section: Pendahuluanunclassified
See 1 more Smart Citation
“…Terumbu karang merupakan salah satu ekosistem paling produktif di bumi dengan fungsi ekologis yang besar (Souter and Linden, 2000), sebagai tempat berkembangbiak, pengasuhan, dan tempat mencari makan bagi biota perairan (Rizal et al, 2018). Keberadaan ekosistem terumbu karang berfungsi sebagai pelindung fisik daerah pantai dari ombak dan arus yang kuat (Rumkorem et al, 2019). Selain itu, dari sektor ekonomi ekosistem ini berpotensi dalam pengembangan wisata bahari (Wahyudin et al, 2011;Suryono et al, 2018), yang dapat memberikan keuntungan bagi pendapatan masyarakat pesisir maupun pemerintah jika dikelola dengan baik.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Ekosistem terumbu karang merupakan ekosistem yang rapuh dan rentan terhadap kerusakan (Tonin, 2018), ancaman degradasi bahkan kepunahan (Rumkorem et al, 2019). Kondisi ekosistem terumbu karang telah mengalami perubahan dalam skala global, baik diakibatkan oleh faktor manusia maupun faktor alam (Lasagna et al, 2014).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Coral reef ecosystems have an important role, including as living places, spawning, and foraging for the biota of coral reef ecosystems [3]. The diversity of associated biota on the coast is one of the important resources used as a source of income for coastal communities, one of which is blue swimming crab [4].…”
Section: Introductionmentioning
confidence: 99%
“…Grafik kelimpahan ikan karang (ind/ha) di perairan Ujong Pancu, Kabupaten Aceh Besar Tingginya kelimpahan ikan karang di perairan Lhok Mata Ie diduga karena karakteristik terumbu karang di daerah tersebut. Hal ini sesuai dengan pernyataan Rumkorem et al (2019) tutupan komunitas terumbu karang berasosiasi positif terhadap komunitas ikan karang. Keberadaan ikan karang pada suatu daerah terumbu karang secara langsung dipengaruhi oleh tingkat kesehatan terumbu karang atau persentase tutupan karang hidupnya (Haris dan Supatma, 2007;Adrim et al, 2012).…”
Section: Hasil Dan Pembahasan Kelimpahan Ikan Karangunclassified