2020
DOI: 10.24198/jmei.v9i2.23834
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Analisis Variabilitas Curah Hujan Dan Suhu Udara Di Tanjungpinang

DIANA CAHAYA SIREGAR

Abstract: Perubahan iklim merupakan fenomena yang telah terjadi dan akan terus berlangsung dimana dampaknya sudah dirasakan. Pemanasan global menyebabkan peningkatan suhu udara yang berdampak terhadap perubahan iklim melalui perubahan sirkulasi umum dari atmosfer dan hidrologi di bumi. Penelitian ini mengkaji pola distribusi curah hujan dan suhu udara untuk melihat variabilitas iklim di Tanjungpinang. Data yang digunakan adalah data harian periode 1981-2018 untuk parameter: curah hujan, suhu udara maksimum, suhu udara m… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1

Citation Types

0
0
0
1

Year Published

2021
2021
2023
2023

Publication Types

Select...
2

Relationship

0
2

Authors

Journals

citations
Cited by 2 publications
(1 citation statement)
references
References 6 publications
0
0
0
1
Order By: Relevance
“…Indeks ekstrim di Indonesia mengikat signifikan sebesar sebesar 0.18˚C (suhu maksimum) dan 0.3˚C (suhu minimum) (Supari et al, 2017). Meningkatnya suhu udara berdampak pada perubahan iklim dan intensitas curah hujan di Indonesia (Siregar et al, 2019). Berdasarkan data 2017, Indonesia adalah penyumbang gas rumah kaca nomor 5 terbesar di dunia dan merupakan kontributor terbesar untuk emisi yang disebabkan penebangan hutan dan degradasi hutan yang menyebabkan meningkatnya suhu (Wolff et al, 2018).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Indeks ekstrim di Indonesia mengikat signifikan sebesar sebesar 0.18˚C (suhu maksimum) dan 0.3˚C (suhu minimum) (Supari et al, 2017). Meningkatnya suhu udara berdampak pada perubahan iklim dan intensitas curah hujan di Indonesia (Siregar et al, 2019). Berdasarkan data 2017, Indonesia adalah penyumbang gas rumah kaca nomor 5 terbesar di dunia dan merupakan kontributor terbesar untuk emisi yang disebabkan penebangan hutan dan degradasi hutan yang menyebabkan meningkatnya suhu (Wolff et al, 2018).…”
Section: Pendahuluanunclassified