2022
DOI: 10.47560/pengabmas.v3i2.403
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Sosialisasi Sadari Sebagai Langkah Awal Pencegahan Kanker Payudara Di Wilayah Kedinding Tengah Sekolahan, Surabaya

Abstract: Latar Belakang: Kanker payudara merupakan keganasan pada jaringan payudara yang dapat berasal dari epitel duktus maupun lobulusnya. Berdasarkan Pathological Based Registration di Indonesia, KPD menempati urutan pertama dengan frekuensi relatif sebesar 18,6%. Di Indonesia, lebih dari 80% kasus ditemukan berada pada stadium yang lanjut, dimana upaya pengobatan sulit dilakukan. Periksa payudara sendiri atau SADARI hingga saat ini merupakan cara deteksi dini kanker payudara yang cukup efektif. SADARI mudah dilakuk… Show more

Help me understand this report

This publication either has no citations yet, or we are still processing them

Set email alert for when this publication receives citations?

See others like this or search for similar articles