2021
DOI: 10.31004/basicedu.v5i6.1843
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Peningkatan Keterampilan Berbicara Berbicara Menggunakan Model Cooperative Learning Tipe Artikulasi di Kelas IV Sekolah Dasar

Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah penerapan model cooperative learning tipe artikulasi memberikan pengaruh yang signifikan terhadap pengingkatan hasil belajar peserta didik yang berhubungan dengan keterampilan berbicara pada kelas IV di Sekolah Dasar (SD), penelitian ini dilaksanakan pada materi pembelajaran Bahasa Indonesia khususnya materi puisi. Metode penelitian yang digunakan merupakan metode quasi experiment. Penelitian ini dilaksanakan di kenagarian Koto lamo khususnya di UPTD SDN 01 Koto… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
2
1

Citation Types

0
0
0
1

Year Published

2022
2022
2024
2024

Publication Types

Select...
5

Relationship

0
5

Authors

Journals

citations
Cited by 5 publications
(3 citation statements)
references
References 4 publications
0
0
0
1
Order By: Relevance
“…Secara teoritis berdasarkan tinjauan perkembangan kognitifnya, siswa sekolah dasar berada dalam tahap perkembangan operasional konkrit yang mana siswa harus sering dihadapkan dengan obyek konkrit agar proses belajar dapat berjalan dengan baik (Santrock, 2017) Pembelajaran di luar kelas berbasis laboratorium alam tentang biopori berusaha menawarkan pembelajaran yang didominasi oleh interaksi siswa dengan siswa, siswa dengan guru, dan siswa dengan obyek riil. Adanya interaksi sosial dan pemanfaatan obyek riil dalam pembelajaran terbukti dapat membantu siswa dalam mengembangkan keterampilan komunikasi (Alwi et al, 2021;Muthohharoh et al, 2021). Berdasarkan uraian tersebut, peneliti melakukan pembelajaran untuk meningkatkan kemampuan komunikasi siswa sekolah dasar pada salah satu materi pembelajaran IPA berbasis laboratorium tentang biopori.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Secara teoritis berdasarkan tinjauan perkembangan kognitifnya, siswa sekolah dasar berada dalam tahap perkembangan operasional konkrit yang mana siswa harus sering dihadapkan dengan obyek konkrit agar proses belajar dapat berjalan dengan baik (Santrock, 2017) Pembelajaran di luar kelas berbasis laboratorium alam tentang biopori berusaha menawarkan pembelajaran yang didominasi oleh interaksi siswa dengan siswa, siswa dengan guru, dan siswa dengan obyek riil. Adanya interaksi sosial dan pemanfaatan obyek riil dalam pembelajaran terbukti dapat membantu siswa dalam mengembangkan keterampilan komunikasi (Alwi et al, 2021;Muthohharoh et al, 2021). Berdasarkan uraian tersebut, peneliti melakukan pembelajaran untuk meningkatkan kemampuan komunikasi siswa sekolah dasar pada salah satu materi pembelajaran IPA berbasis laboratorium tentang biopori.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Dalam sebuah kelas bercerita mrupakan salah satu cara yang dilakukan untuk menanggulangi minimnya minat membaca siswa diantaranya pada proses penguasaan bahasa lisan, serta pemahaman dalam menulis dan membaca (Silfiyah et al, 2021). Menurut (Alwi et al, 2021) mengatakan bahwa kemampuan berbicara adalah kemampuan yang sangat bermanfaat yang dibutuhkan siswa dalam mengembangkan komunikasinya dengan baik.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Language is also an important communication tool, so without it, people will find it difficult to express their opinions, thoughts, and ideas (Resti Aulia et al, 2021;Silawati, 2018). In everyday life, we use language to speak, listen, read, and write (Alwi et al, 2021;Ratnasari, 2019). Writing ability is one of the important language skills to be mastered.…”
Section: Introductionmentioning
confidence: 99%