2020
DOI: 10.37058/mp.v4i1.1223
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

PENGARUH PEMBERIAN PUPUK URIN KAMBING YANG DIFERMENTASI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN TOMAT (Lycopersicum esculentum Mill)

Abstract: Tomat merupakan salah satu jenis tanaman sayuran yang memiliki nilai nutrisi cukup tinggi. Produksi tomat dari tahun ke tahun semakin meningkat sejalan dengan permintaan pasar. Untuk memenuhi permintaan tersebut, produksi tomat perlu ditingkatkan. Pupuk urin kambing yang difermentasi dapat digunakan untuk meningkatkan produksi tanaman tomat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek pemberian pupuk urin kambing terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman tomat. Penelitian ini menggunakan metode Rancangan Acak … Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1

Citation Types

0
0
0
1

Year Published

2023
2023
2024
2024

Publication Types

Select...
2

Relationship

0
2

Authors

Journals

citations
Cited by 2 publications
(2 citation statements)
references
References 1 publication
0
0
0
1
Order By: Relevance
“…Serapan hara N yang semakin meningkat sampai pada perlakuan T5 ( 75 ton/ha) namun pada perlakuan T6 (90 ton/ha) cenderung menurun. Hal ini disebabkan pada perlakuan yang sama ketersediaan hara N-Total tanah juga cenderung menurun pada dosis bokashi yang semakin meningkat (Maulani, 2023). Hardjowigeno (2010) menyatakan bahwa penyerapan unsur hara oleh tanaman dipengaruhi oleh kecukupan hara yang tersedia di dalam media tanam.…”
Section: Serapan Hara Nunclassified
“…Serapan hara N yang semakin meningkat sampai pada perlakuan T5 ( 75 ton/ha) namun pada perlakuan T6 (90 ton/ha) cenderung menurun. Hal ini disebabkan pada perlakuan yang sama ketersediaan hara N-Total tanah juga cenderung menurun pada dosis bokashi yang semakin meningkat (Maulani, 2023). Hardjowigeno (2010) menyatakan bahwa penyerapan unsur hara oleh tanaman dipengaruhi oleh kecukupan hara yang tersedia di dalam media tanam.…”
Section: Serapan Hara Nunclassified
“…Pemupukan dengan cara ini akan memberikan keuntungan, antara lain: menambah kandungan hara yang tersedia dan siap diserap tanaman selama periode pertumbuhan tanaman, menyediakan semua unsur hara dalam jumlah yang seimbang dengan demikian akan memperbaiki persentase penyerapan hara oleh tanaman yang ditambahkan dalam bentuk pupuk, mencegah kehilangan hara karena bahan organik mempunyai kapasitas pertukar anion yang tinggi, membantu dalam mempertahankan kandungan bahan organik tanah pada taraf tertentu sehingga mempunyai pengaruh yang baik terhadap sifat fisik tanah dan status kesuburan tanah, residu bahan organik akan berpengaruh baik pada pertanaman berikutnya maupun dalam mempertahankan produktivitas tanah (Sulistyorini, 2005). Menurut Santi (2006), bahan organik memiliki unsur hara makro dan mikro yang dibutuhkan oleh tanaman.…”
Section: Tinggi Tanamanunclassified