2019
DOI: 10.36084/jpt..v7i2.196
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Pengaruh Dosis dan Interval Waktu Pemberian Pupuk Organik Cair Daun Gamal Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Sawi (Brassica Juncea L.)

Abstract: Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dosis dan interval waktu pembarian pupuk organik daun gamal terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman sawi (Brassica juncea L). Penelitian dilakukan pada Maret 2019 s/d Mei 2019 di Kebun Percobaan Agroteknologi STIPER Kutai Timur. Rancangan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap(RAL), dengan pola faktorial, dimana perlakuan  pemberian dosis pupuk organik daun gamal  terdiri atas 4 perlakuan yaitu : D0 = 0 ml L-1, D1 = 40 ml L-1, D2 = 80 ml L-1, D3 = 120… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
2
2
1

Citation Types

0
3
0
5

Year Published

2019
2019
2024
2024

Publication Types

Select...
8

Relationship

0
8

Authors

Journals

citations
Cited by 18 publications
(21 citation statements)
references
References 0 publications
0
3
0
5
Order By: Relevance
“…Kegiatan pembibitan papaya dapat berhasil jika didukung oleh faktor eksternal seperti pemupukan. Adanya pupuk akan menambah unsur hara dalam tanah yang merupakan faktor penunjang pertumbuhan tanaman ( (Triadiawarman dan Rudi. 2018)).…”
Section: Pendahuluanunclassified
See 1 more Smart Citation
“…Kegiatan pembibitan papaya dapat berhasil jika didukung oleh faktor eksternal seperti pemupukan. Adanya pupuk akan menambah unsur hara dalam tanah yang merupakan faktor penunjang pertumbuhan tanaman ( (Triadiawarman dan Rudi. 2018)).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Fotosintesis tanaman yang tepat membutuhkan pasokan nutrisi makro dan mikro yan g seimbang. POC daun gamal yang di dalamnya terkandung unsur N dapat mempengaruhi proses fotosintesis sehingga pembentukan organ akan lebih cepat (Triadiawarman dan Rudi. 2018).…”
Section: Tinggi Tanaman Bibit Pepayaunclassified
“…Sawi adalah tanaman sayuran memeliki kandungan gizi yang lengkap sehingga sangat baik untuk kesehatan (Winarsih et al, 2012). Kandungan yang terdapat dalam sawi hijau antara lain: karbohidrat 4.67 g, serat 3.2 g, gula 1.3 g, kalsium 115 mg, natrium 20 mg, seng 0.25 mg, vitamin C 70.0 mg, thiamin 0.080 mg, riboflavin 0.110 mg, niacin 0.800 mg, vitamin B-6 0.180 mg, folat (DFE) 12 μg, vitamin B-12 0.00 μg, vitamin A RAE 151 μg, vitamin A IU 3024, vitamin E (alpha-tocopherol) 2,01 mg, vitamin D (D2 dan D3) 0.0 μg, vitamin D IU 0 μg, vitamin K (phylloquinone) 257.5 μg, energi 27 Kkal, protein 2.86 g, lemak total 0.42 g, dan air 90.70 g dalam setiap 100 g sawi (Fitriani, 2015;Okorogbona et al, 2011;Sanusi et al, 2015). Selain itu, Sawi merupakan bahan untuk membuat minyak sayur yang penting di dunia (Avtar et al, 2017).…”
Section: Temp Late Pendahuluanunclassified
“…Pertum-buhan dan produksi terung tertinggi diperoleh pada konsentrasi POC 22,5 ml/l air. Triadiawarman & Rudi, (2019) juga melaporkan bahwa dosis pupuk organik cair daun gamal memberikan pengaruh yang nyata terhadap tinggi tanaman (8,332), jumlah daun (7,911) dan berat segar (7,027) tanaman sawi.…”
Section: Pengaruh Konsentrasi Pupuk Organik Cair Terhadap Pertumbuhan Tanaman Samhongunclassified
“…Daryanti & Dewi, menyatakan bahwa interval pemberian pupuk organik cair berpengaruh nyata terhadap lebar daun terlebar dan berat kering tanaman, serta berpengaruh sangat nyata terhadap jumlah daun, berat segar tanaman dan berat konsumsi tanaman pakchoy dalam polibag. Triadiawarman & Rudi, (2019) melaporkan bahwa interval waktu pemberian POC daun gamal 3 hari sekali signifikan meningkatkan tinggi tanaman sawi tertinggi (8,076 cm), jumlah daun tanaman tertinggi (7,683 helai), berat segar per tanaman tertinggi (5,666 g).…”
Section: Pengaruh Interval Pemberian Pupuk Organik Cair Terhadap Pertumbuhan Tanaman Samhongunclassified