2021
DOI: 10.37729/abdimas.v5i3.1261
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Pendampingan Pengelolaan Bidang Pemasaran Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Toko Irma Jenoong, Bandung

Abstract: Toko Irma Jenoong adalah salah satu toko yang terletak di sekitar Pasar Cibogo, Bandung. Toko ini menjual berbagai jenis sepatu, sandal dengan berbagai varian untuk pria maupun wanita. Selain itu toko ini juga menjual beberapa barang lain seperti tas dan kaos kaki. Masalah yang terjadi adalah penampilan fisik dari Toko Irma Jenoong yang belum cukup menarik serta strategi pemasaran yang belum berkembang dengan baik. Tujuan dari kegiatan pengabdian kegiatan masyarakat ini adalah melakukan pendampingan dalam upay… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
2
1
1

Citation Types

0
0
0

Year Published

2023
2023
2023
2023

Publication Types

Select...
3

Relationship

0
3

Authors

Journals

citations
Cited by 3 publications
(4 citation statements)
references
References 9 publications
0
0
0
Order By: Relevance
“…(Sugiyono, 2022)(Levy, M., & Weitz, 2012)(Ghozali, 2018) Dalam kegiatan penulisan karya ilmiah berupa jurnal inipun penulis tetap mencermati pada usaha dagang tersebut, dampak yang dirasakan serta yang ditemui dengan terlaksananya manajemen waktu, batasan tugas dan atau job describtion dengan spesifikasi arahan penambahan pekerja, support system media pemasaran berbasis online dan offline hingga pada pengadaan support divice ini dinilai memiliki dapak yang semakin baik dengan kurun waktu penerapan mencapai bulan kesebelas, terlihat jelas media pemasaran dan pelayanan dikelola dengan baik dan tepat. (Syamlan et al, 2023) (Kristianada et al, 2021)…”
Section: Hasil Dan Pembahasanunclassified
“…(Sugiyono, 2022)(Levy, M., & Weitz, 2012)(Ghozali, 2018) Dalam kegiatan penulisan karya ilmiah berupa jurnal inipun penulis tetap mencermati pada usaha dagang tersebut, dampak yang dirasakan serta yang ditemui dengan terlaksananya manajemen waktu, batasan tugas dan atau job describtion dengan spesifikasi arahan penambahan pekerja, support system media pemasaran berbasis online dan offline hingga pada pengadaan support divice ini dinilai memiliki dapak yang semakin baik dengan kurun waktu penerapan mencapai bulan kesebelas, terlihat jelas media pemasaran dan pelayanan dikelola dengan baik dan tepat. (Syamlan et al, 2023) (Kristianada et al, 2021)…”
Section: Hasil Dan Pembahasanunclassified
“…Ketiga, industri pembuatan tahu di Cibatu Garut melaksanakan penataan posisi ember, penataan kain blacu yang digunakan untuk penyaringan ampas tahu, dan juga penataan posisi alat press dengan tahap seiton sehingga proses produksi menjadi lebih cepat (Sukapto et al, 2021). Keempat, penambahan rak tempel dapat meningkatkan visual dan displai konsumen dalam memilih dan mencari barang di Toko Irma Jenoong, Kelurahan Sukawarna, Kecamatan Sukajadi, Bandung (Kristianada et al, 2021). Kelima, setiap barang yang ada di kantor harus memiliki tempat yang pasti dengan tanda pengenal barang yang standar dan denah lokasi penyimpanan barang UMKM Juara program Dinas Koperasi dan Usaha Kecil (KUK) Jawa Barat sehingga pencarian ATK menjadi lebih cepat (Sudewa, 2021).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Setiap barang sebaiknya memiliki tempat yang pasti dengan label dan denah tertentu (Sudewa, 2021). Penambahan rak tempel dimaksudkan untuk mempermudah seseorang dalam menemukan barang (Kristianada et al, 2021). diharapkan tetap selalu terjaga untuk menciptakan kondisi yang nyaman bagi pekerja dan konsumen (Widiyatmoko & Anitasari, 2022).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Ecommerce dan media sosial dibuat saling terhubung dengan media whatsapp, sehingga memudahkan mitra apabila ada konsumen yang memesan produknya, seperti disajikan pada Gambar 7. Media pemasaran online dipandang efektif sebagai media promosi dan pengenalan produk melalui e-commerce, hal tersebut senada dengan (Kristianada et al,, 2021) pada UMKM. Notifikasi pesanan akan secara otomatis masuk ke dalam whatsapp.…”
Section: Pembuatan Branding Productunclassified