2022
DOI: 10.30762/f_m.v5i1.646
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Kemampuan Literasi Matematika Siswa dalam Memecahkan Soal TIMMS Konten Aljabar Ditinjau dari Pengetahuan Metakognitif

Abstract: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kemampuan literasi matematika siswa dalam menyelesaikan soal TIMSS konten aljabar ditinjau dari pengetahuan deklaratif, prosedural, dan kondisional berdasarkan indikator kemampuan literasi matematika. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif untuk menggambarkan kemampuan literasi matematis siswa.  Sebanyak 9 siswa SMP kelas VIII-B Islam Kunir menjadi subjek dalam penelitian ini. Data dikoleksi menggunakan kuesioner pengetahuan metakognisi, … Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1

Citation Types

0
0
0
2

Year Published

2023
2023
2024
2024

Publication Types

Select...
3

Relationship

0
3

Authors

Journals

citations
Cited by 3 publications
(4 citation statements)
references
References 2 publications
0
0
0
2
Order By: Relevance
“…Materi aljabar adalah salah satu cabang ilmu dalam matematika yang dipelajari oleh siswa kelas VIII dimana pada saat kegiatan pembelajaran siswa kerap kali mengalami permasalahan aljabar yang menjadikan aljabar sebagai salah satu faktor yang membuat kemampuan matematika siswa rendah. Sebagian besar siswa belum dapat secara optimal menggunakan kemampuan yang dimiliki dan tidak dapat menganalisis serta mengkomunikasikan penyelesaiannya karena siswa masih mengalami kesulitan dalam hal operasi aljabar misalnya siswa baru mengingat definisi variabel, koefisien, dan konstanta (Cahyani et al, 2022).…”
Section: Metodeunclassified
See 1 more Smart Citation
“…Materi aljabar adalah salah satu cabang ilmu dalam matematika yang dipelajari oleh siswa kelas VIII dimana pada saat kegiatan pembelajaran siswa kerap kali mengalami permasalahan aljabar yang menjadikan aljabar sebagai salah satu faktor yang membuat kemampuan matematika siswa rendah. Sebagian besar siswa belum dapat secara optimal menggunakan kemampuan yang dimiliki dan tidak dapat menganalisis serta mengkomunikasikan penyelesaiannya karena siswa masih mengalami kesulitan dalam hal operasi aljabar misalnya siswa baru mengingat definisi variabel, koefisien, dan konstanta (Cahyani et al, 2022).…”
Section: Metodeunclassified
“…Sebagian besar siswa belum dapat secara optimal menggunakan kemampuan yang dimiliki dan tidak dapat menganalisis serta mengkomunikasikan penyelesaiannya karena siswa masih mengalami kesulitan dalam hal operasi aljabar misalnya siswa baru mengingat definisi variabel, koefisien, dan konstanta (Cahyani et al, 2022).…”
unclassified
“…Hal ini mengindikasikan rendahnya kemampuan literasi matematika siswa terutama terkait dengan konten aljabar. Sebagaimana ditemukan dalam penelitian terdahulu bahwa siswa masih mengalami kesulitan dalam menyelesaikan masalah matematika konten aljabar termasuk juga dalam menyelesaikan soal-soal literasi matematika konten aljabar [5], [16], [26].…”
Section: Uji Parsialunclassified
“…Proses matematika juga merupakan bagian penting dari literasi matematika karena siswa perlu memahami langkah-langkah yang diperlukan untuk menyelesaikan masalah matematika. Proses matematika melibatkan beberapa kegiatan seperti merumuskan masalah, menemukan strategi untuk memecahkan masalah, mengumpulkan dan mengolah informasi, dan menginterpretasikan hasil (Cahyani, Shodiq, and Agustin 2022).…”
unclassified