2017
DOI: 10.15578/jppi.13.2.2007.95-104
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

DISTRIBUSI SPASIAL DAN TEMPORAL IKAN ENDEMIK RAINBOW SELEBENSIS (Telmatherina celebensis Boulenger) DI DANAU TOWUTI, SULAWESI SELATAN

Abstract: Rainbow selebensis (Telmatherina celebensis) adalah salah satu jenis ikan endemik di Danau Towuti. Ikan tersebut memiliki warna tubuh yang indah dan berpotensi sebagai ikan hias air tawar yang bernilai ekonomis. Dikhawatirkan akan terjadi penurunan populasi ikan tersebut di alam akibat perubahan lingkungan dan penangkapan ikan yang intensif. Penurunan kualitas lingkungan tersebut secara tidak langsung berkaitan dengan penebangan hutan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui distribusi spasial dan temporal i… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1
1
1

Citation Types

1
5
0
7

Year Published

2017
2017
2023
2023

Publication Types

Select...
6
1

Relationship

2
5

Authors

Journals

citations
Cited by 10 publications
(13 citation statements)
references
References 0 publications
1
5
0
7
Order By: Relevance
“…(2) Pengambilan sampel ikan secara langsung menggunakan jala berukuran 60 x 1,5 meter, sedangkan penentuan lokasi menggunakan metode simple random sampling. (3) Analisis data meliputi : identifikasi jenis ikan menggunakan petunjuk (Allen, 2000), (Nasution, Sulistiono, & Haryani, 2004), (Kottelat et al, 1993), dan (Saanin, 1984); penghitungan nilai kelimpahan ikan (individu/hektar); penghitungan indeks keanekaragaman ikan menggunakan Shannon-Wiener; penghitungan indeks kemerataan jenis (Evenness), dan penghitungan indeks kesamaan menggunkan rumus Jaccard (Krebs, 1972).…”
Section: Metode Penelitianunclassified
“…(2) Pengambilan sampel ikan secara langsung menggunakan jala berukuran 60 x 1,5 meter, sedangkan penentuan lokasi menggunakan metode simple random sampling. (3) Analisis data meliputi : identifikasi jenis ikan menggunakan petunjuk (Allen, 2000), (Nasution, Sulistiono, & Haryani, 2004), (Kottelat et al, 1993), dan (Saanin, 1984); penghitungan nilai kelimpahan ikan (individu/hektar); penghitungan indeks keanekaragaman ikan menggunakan Shannon-Wiener; penghitungan indeks kemerataan jenis (Evenness), dan penghitungan indeks kesamaan menggunkan rumus Jaccard (Krebs, 1972).…”
Section: Metode Penelitianunclassified
“…Informasi mengenai ikan bonti-bonti (Paratherina striata) terbatas pada sistematika (Weber & De Beauford, 1922;Kottelat et al (1993), dan distribusi (Wirjoatmodjo et al, 2003). Namun, ada beberapa penelitian yang dilakukan pada kelompok ikan famili Telmatherinidae jenis lain seperti pada ikan Rainbow selebensis (Telmatherina celebensis) di Danau Towuti mengenai distribusi, morfologi, pertumbuhan, reproduksi, dan kualitas perairan danau tersebut (Nasution & Sulistiono, 2003;Nasution, 2004;Nasution et al, 2004;Indiarto & Nasution, 2004;Nasution, 2005a dan b;Nasution et al, 2007;Nasution, 2007). Kebiasaan makanan ikan Rainbow selebensis juga telah diteliti oleh Furkon (2003).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Nasution et al (2007) mengatakan bahwa pada bulan Nopember ikan T. celebensis dewasa banyak ditemukan dalam kondisi matang gonad. Ikan bonti-bonti melakukan pemijahan beberapa kali di setiap tahunnya.…”
Section: Ikg (%)unclassified