2023
DOI: 10.24198/comdent.v1i1.44684
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

City branding Kabupaten Sumedang melalui program Sumedang Happy Digital Region

Femilia Yuniawati,
Iriana Bakti,
Aat Ruchiat Nugraha

Abstract: Latar Belakang: Penelitian ini dilatarbelakangi oleh Kebijakan Perpres No.95 Tahun 2018 tentang peraturan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) serta Sumedang yang memiliki nilai indeks SPBE rendah dan dihadapkan dengan tiga disrupsi, di antaranya pandemi, digital, dan milenial. Latar bekakang inilah yang mendorong Kota Sumedang diharuskan untuk membuat sebuah inovasi. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi city branding melalui Program Sumedang Happy Digital Region yang dilakukan … Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
2
1

Citation Types

0
0
0
3

Year Published

2023
2023
2023
2023

Publication Types

Select...
1

Relationship

0
1

Authors

Journals

citations
Cited by 1 publication
(3 citation statements)
references
References 6 publications
(8 reference statements)
0
0
0
3
Order By: Relevance
“…Sumber: (Kemenpanrb, 2021(Kemenpanrb, , 2023Wijaya, 2023b) Tidak hanya dukungan kepala daerah dan kolaborasi, inovasi digital di Kabupaten Sumedang didorong oleh kebijakan Master Plan Smart City yang terdiri atas dua buku yakni Master Plan Smart City Kabupaten Sumedang dan Master Plan Transformasi Digital Menuju Sumedang Happy Digital Region (Yuniawati et al, 2023). Oleh karena itu, inovasi digital yang dilakukan oleh Pemkab Sumedang sudah diakui secara nasional dan beberapa tahun terakhir menjadi benchmark bagi pemerintah daerah lainnya dalam digitalisasi layanan.…”
Section: Pendahuluanunclassified
See 2 more Smart Citations
“…Sumber: (Kemenpanrb, 2021(Kemenpanrb, , 2023Wijaya, 2023b) Tidak hanya dukungan kepala daerah dan kolaborasi, inovasi digital di Kabupaten Sumedang didorong oleh kebijakan Master Plan Smart City yang terdiri atas dua buku yakni Master Plan Smart City Kabupaten Sumedang dan Master Plan Transformasi Digital Menuju Sumedang Happy Digital Region (Yuniawati et al, 2023). Oleh karena itu, inovasi digital yang dilakukan oleh Pemkab Sumedang sudah diakui secara nasional dan beberapa tahun terakhir menjadi benchmark bagi pemerintah daerah lainnya dalam digitalisasi layanan.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Penelitian serupa dari Ristiani (2020) tentang bahwa MPP telah mereformasi administrasi; penyederhanaan birokrasi; dan penggunaan data tunggal yang terintegrasi. Sementara itu, penelitian dari Salshabilla & Wahyuni (2022); Yuniawati et al (2023) mengenai city branding Kabupaten Sumedang menemukan bahwa peran inovasi layanan digital dapat mendorong upaya image city yang efektif. Kemudian penelitian dari Cahyana (2023) mengenai layanan SPBE Kabupaten Sumedang menyimpulkan bahwa SPBE Kabupaten Sumedang telah melewati fase interaktif menuju fase transaksional seperti aplikasi Tahu Sumedang yang menyediakan fitur transaksi pelayanan publik.…”
Section: Pendahuluanunclassified
See 1 more Smart Citation