2020
DOI: 10.21082/jti.v43n1.2019.83-92
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Penentuan Waktu Tanam dan Kebutuhan Air Tanaman Padi, Jagung, Kedelai dan Bawang Merah di Provinsi Jawa Barat dan Nusa Tenggara Timur

Abstract: Padi, jagung, kedelai dan bawang merah merupakan komoditas pangan unggulan di Indonesia. Jagung dan bawang merah umumnya ditanam sesudah padi atau kedelai di lahan sawah tadah hujan sehingga rentan terhadap kekeringan. Oleh sebab itu informasi iklim khususnya curah hujan dan suhu sangat penting dalam menentukan waktu tanam dan kebutuhan air yang tepat bagi tananam. Tujuan penelitian adalah menentukan waktu tanam dan kebutuhan air tanaman padi, jagung, kedelai, dan bawang merah berdasarkan analisis neraca air t… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1
1

Citation Types

0
2
0
4

Year Published

2021
2021
2024
2024

Publication Types

Select...
6

Relationship

0
6

Authors

Journals

citations
Cited by 6 publications
(7 citation statements)
references
References 7 publications
0
2
0
4
Order By: Relevance
“…Beberapa komoditas unggulan pangan selain padi adalah jagung dan kedelai yang selanjutnya disebut dengan PAJALE. (Hariyanti et al, 2019).…”
Section: Pendahuluanunclassified
See 1 more Smart Citation
“…Beberapa komoditas unggulan pangan selain padi adalah jagung dan kedelai yang selanjutnya disebut dengan PAJALE. (Hariyanti et al, 2019).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Kebutuhan air tanaman merupakan jumlah air yang dibutuhkan tanaman untuk tumbuh optimal yang dapat pula diartikan sebagai jumlah air yang digunakan untuk memenuhi proses evapotranspirasi tanaman (Asriasuri, 1998). Hasil penelitian (Hariyanti et al, 2019) hasil analisis kebutuhan air menunjukkan bahwa tanaman padi di Provinsi Nusa Tenggara Timur membutuhkan irigasi 4,9 mm hari -1 pada periode tanam Mei-Agustus. Perkolasi ini dipengaruhi antara lain oleh tekstur tanah, tanah dengan tekstur halus mempunyai angka perkolasi yang rendah sedangkan tanah dengan tekstur yang kasar mempunyai angka perkolasi yang besar.…”
Section: Metode Analisis Dataunclassified
“…Mitigation is needed to prevent crop failure, such as selecting crops that require less water than paddy, such as corn [13]. Corn is usually cultivated in swampland areas in the dry season [14].…”
Section: Introductionmentioning
confidence: 99%
“…Kabupaten Situbondo tergolong beriklim kering, yaitu dengan tipe iklim Oldeman E3 (Arifin dan Tafakresnanto, 2019). Hal ini mempengaruhi produktivitas tanaman, terutama tanaman padi yang lebih rentan terhadap kekeringan dibandingkan tanaman jagung (Hariyanti et al, 2014). Analisis indeks kekeringan pada wilayah ini dilakukan untuk mendeteksi tingkat keparahan dan intensitas kekeringan yang dapat mempengaruhi produktivitas padi dan jagung.…”
unclassified